Maaf sebelumnya kalau judul tulisan ini agak provokatif. Saya tahu di dunia peridolan Jepang, ada dua kubu besar yang kadang dibanding-bandingkan: 48Group (AKB48, SKE48, NMB48, HKT48, dan seterusnya) serta Sakamichi Series (Nogizaka46, Sakurazaka46, Hinatazaka46). Sebagai seseorang yang dulu masuk dunia idol lewat JKT48 dan sempat cukup lama menikmati warna khas 48Group, tulisan ini bukan bermaksud merendahkan. Saya masih suka dan masih menghormati kontribusi 48Group dalam menyebarkan budaya idol. Tapi di titik sekarang, buat saya pribadi, Sakamichi Series terasa lebih inovatif, segar, dan punya daya tahan lebih lama di playlist harian saya. Saya pertama kali kenal idol lewat JKT48, rasanya menyenangkan sekali bisa menikmati konsep " idols you can meet " dengan lagu-lagu ceria, handshake event , dan interaksi fans-idol yang intens. Lagu-lagu awal AKB48 dan sister group-nya memang punya nuansa fun, gampang dihafal, dan bikin nagih. Tapi seiring waktu, saya merasa ada stagnas...
- Dapatkan link
- X
- Aplikasi Lainnya